Berita

Perwakilan Kelurahan Sumbertaman Dialog Bersama Jajaran Forkopimda
  • Oct 26, 2023
  • Rebudi

Tokoh masyarakat dan Kader perwakilan Kelurahan Sumbertaman ikut ambil bagian dalam dialog bersama jajaran forum kordinasi pimpinan daerah Kota Probolinggo, gelaran tersebut bertujuan agar masyarakat Kota Probolingg… selengkapnya


Tim Penilai Award Peduli Ketahanan Pangan Kunjungi Kampung Sapi PO Sumbertaman
  • Oct 26, 2023
  • Rebudi

Kampung sapi peranakan ongole (PO) Kelurahan Sumbertaman  Kecamatan Wonoasih menjadi salah satu titik peninjauan oleh tim penilai award peduli ketahanan pangan tahun 2023, verifikasi lapangan tersebut untuk&nbs… selengkapnya


Pemkot Probolinggo Raih 3 Penghargaan Tingkat Nasional
  • Oct 19, 2023
  • Rebudi

Pemerintah Kota Probolinggo meraih 3 penghargaan tingkat nasional dari kementerian Kominfo Republik Indonesia, 3 penghargaan tersebut yakni Kota terbaik ke 2 nasional dalam pemanfaatan mail multi domain, kota terbaik ke 3 nas… selengkapnya


Gelar Pembinaan Taman Posyandu Dan Program Germas
  • Oct 19, 2023
  • Rebudi

Bertempat di pendopo Kantor Kelurahan Sumbertaman,Kamis (19/10). TP PKK Kecamatan Wonoasih menggelar pembinaan pembinaan taman posyandu dan kolaborasi iplementasi gerakan masyarakat hidup sehat (Germas) sekaligus pemberian se… selengkapnya


KWT Kelurahan Sumbertaman Ikuti Sekolah Lapang
  • Oct 18, 2023
  • Rebudi

Kelurahan Sumbertaman melalui kelompok wanita tani (KWT) Bangujaya ikut ambil dalam pelaksanaan sekolah lapang tanaman terpadu tanaman anggur yang di inisiasi oleh Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian Dan Perikanan Pemerint… selengkapnya


TP PKK Kelurahan Sumbertaman Ikuti Latihan Pembuatan Hampers
  • Oct 17, 2023
  • Rebudi

Pokja II TP PKK kelurahan Sumbertaman ikut ambil bagian dalam pelatihan pembuatan hampers yang diprakarsai oleh Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak Pemerintah Kota Proboinggo, Selasa (17/10). Dalam… selengkapnya


Posyandu Di Willayah Sumbertaman Kembali Terima Bantuan
  • Oct 17, 2023
  • Rebudi

Sejumlah Posyandu di wilayah Kelurahan Sumbertaman kembali mendapatkan bantuan sarpras, bantuan yang diterima kali ini berupa timbangan digital dan alat pengukur tinggi badan. Penyerahan bantuan saran… selengkapnya


Kelurahan Sumbertaman Gelar Posyandu Integrasi
  • Oct 16, 2023
  • Rebudi

Kelurahan Sumbertaman bersinergi dengan sejumlah pihak terkait untuk pertama kalinya melaksanakan posyandu integrasi, dalam posyandu integrasi layanan priimer tersebut memberikan sejumlah pelayanan mulai pelayanan posyan… selengkapnya


Sumbertaman Bersholawat
  • Oct 14, 2023
  • Rebudi

Kelurahan Sumbertaman menjadi tuan rumah dalam gelaran Kota Probolinggo bersholawat dalam rangka safari maulid Nabi Muhammad SAW, jumat malam (13/10/2023), Bertempat di wilayah RW 3 kegiatan keagamaan tersebut dihadiri r… selengkapnya


Kelompok Wanita Tani Kelurahan Sumbertaman Gelar Rapat Kordinasi
  • Oct 12, 2023
  • Rebudi

Kelompok wanita tani (KWT) Bangujaya Kelurahan Sumbertaman ikut ambil bagian dalam gelaran rapat kordinasi dengan pihak Puskesmas Wonoasih serta penyuluh dari Dinas Pertanian dan ketahanan pangan Kota Probolinggo, Diharapkan … selengkapnya


Kelurahan Sumbertaman Serahkan bantuan pangan tahap II
  • Oct 11, 2023
  • Rebudi

Pemerintah Kota Probolinggo melalui dinas terkait kembali menyalurkan bantuan pangan, Informasi yang berhasil dihimpun menyebutkan penyaluran bantuan pangan kali ini merupakan tahap ke II. Lurah Sumbertaman Muhamad Yusup… selengkapnya


Perwakilan Masyarakat Kelurahan Sumbertaman Hadiri Sosialisasi Pencegahan Perdagangan Manusia
  • Oct 11, 2023
  • Rebudi

Sekretaris Daerah Kota Probolinggo Ninik Ira Wibawati secara simbolis membuka gelaran sosialisasi pencegahan perdagangan manusia di Kota Probolinggo tahun 2023 yang diprakarsai oleh badan kesatuan bangsa dan politik (Bak… selengkapnya